Ijin Mendirikan Kos

Untuk mendirikan usaha rumah kos, dilihat dari tanah yang digunakan untuk membangun rumah kos, yaitu :
1.       Tanah Pekarangan
·         Apabila jumlah amar kurang dari 10, maka pengurusan yang harus di tempuh:
-          Mengajukan IMB
-          Mengurus Ijin Operasional (HO)
·         Apabila jumlah kamar lebih dari 10, maka pengurusan yang harus ditempuh :
-          Mengurus IPT
-          Dokumen lingkungan
-          Site Plan
-          IMB
-          Ijin Operasional
2.       Tanah Sawah
Jumlah kamar berapapun, lebih atau kurang dari 10, prosedur yang harus ditempuh :
-          Mengurus IPT
-          Dokumen lingkungan
-          Site Plan
-          IMB
-          Ijin Operasional
Persyaratan Ijin Gangguan HO dapat di baca disini
,
Ijin Mendirikan Kos Ijin Mendirikan Kos Reviewed by admin on 11:14:00 PM Rating: 5

No comments:

DomaiNesia
Den Blangkon. Powered by Blogger.